Halo teman-teman, lama tidak menulis lagi, kali ini kita membahas tentang jam tangan. Apakah anda suka mendaki gunung, punya hobi mendaki gunung? Mendaki gunung dan melewati lembah merupakan hobi yang banyak disukai oleh mereka yang berjiwa pemberani, menyukai tantangan dan bersemangat, jiwa yang penuh dengan ambisi. Kali ini saya tidak membahas tentang cara mendaki gunung yang baik karena saya yakin para pembaca di sini sudah bisa melakukkannya dengan baik.
Kali ini saya akan membahas tentang referensi jam tangan yang cocok bagi anda yang gemar mendaki gunung dan menuruni lembah hehehe.. Saya sendiri juga menyukai petualangan selain juga menyukai memasak dan hobi memasak juga hehe.. Sebelum ke tema utama saya ingin menjelaskan terlebih dahulu mengapa kita memerlukan jam tangan khusus untuk mendaki gunung? Berikut beberapa alasannya :
- Kita memerlukan kompas untuk menentukan arah, jam tangan pedaki gunung dilengkapi dengan kompas, mungkin banyak dari kita yang memiliki kompas di smathphone namun sayangnya batrei di smartphone tidak akan tahan lama apalagi di gunung tidak ada sumber listrik jadi menggabungkan kompas ke jam tangan adalah pilihan terbaik
- Kita mebutuhkan termometer untuk mengukur suhu
- Barometer untuk menentukan ketinggian dan tekanan udara
- Dan masih banyak fitur lain yang tidak terdapat di jam tangan biasa
Oleh karena itulah kita memerlukan jam tangan khusus untuk mendaki gunung, bebebrapa referensi telah saya kumpulkan untuk membuat ertikel ini, pilihan terbauk untuk jam tangan pendaki gunung adalah jam tangan protrek, jam tangan ini memang dirancang oleh vendor jam tangan casio untuk anda yang menyukai pendakian gunung, jam tangan protrek memiliki fitur yang komplit, ketangguhan di lapangan, daya tahan batrei yang kuat bahkan batrei bisa otomatis terisi ulang oleh sinar matahari membuat pendakian anda sangat mudah dan nyaman, anda juga tidak perlu khawatir akan kehilangan arah karena jam tangan protrek juga dilengkapi dengan compas digital yang canggih.
Selain fitur yang mumpuni, jam tangan protrek juga memiliki desain yang sangat bagus dan elegan, juga dilengkapi dengan kaca tahan gores yang terbuat dari bahan paling keras setelah berlian yaitu safir, kaca yang terbuat dari safir membuat jam tangan khusus pendaki ini aman bahkan sangat aman terhadap goresan apapun, baik itu logam, batu, kayu , debu dan apapun itu, kekuatan layar safir ini sangat mengagumkan bahkan goresan paku baja yang sangat keras sekalpun tidak mampu melukai layar ini
Oke sampai di sini dulu referensi untuk jam tangan yang cocok untuk anda para pendaki gunung dan pengarung dunia heheh.. salam dahsyat selalu...